Merupakan Sekolah Tinggi Teologi yang mendidik Mahasiswa menjadi jalon Pelayan dan Pendidik yang mampu melayani di dearah yang tidak terlayani dan mampu menjangkau yang tidak terjangkau
STT STAR’S LUB, Mengangkat satu topik pembahasan dalam agenda pertemuan Kamis, 19 Maret 2020 di Aula pertemuan yaitu “PENYAMAAN PERSEPSI DALAM PERSIAPAN RISET DAN PUBLIKASI DOSEN DAN MAHASISWA STT STAR’S LUB LUWUK BANGGAI”. Tentu yang diharapkan dari pertemuan ini tidak hanya sebatas membahas topik itu saja, namun ada langkah selanjutnya serta ada hasil akhir di mana dosen dan mahasiswa dapat menghasilkan sebuah temuan baru yang dihasi ...
SelanjutnyaKerjasama terkadang menjadi sebuah kegiatan yang masih banyak dihindari oleh orang-orang, baik dilingkungan kerja atau dalam sebuah lembaga. Tidak terkecuali di lembaga pendidikan tinggi Kristen, khsusunya di Perguruan Tinggi Teologi. Pertanyaannya, mengapa masih mempertahankan sikap seperti itu? P ...
SelanjutnyaLuwuk, 5 Mei 2020. Dampak Pandemi Virus Corona (Covid-19) mengharuskan untuk bekerja dari rumah. Hal ini juga dilakukan oleh staf dan dosen STT STAR'S LUB yaitu bekerja dari rumah. Situasi dan kondisi sekarang memang dirasakan berbeda, tetapi hal ini tidak membuat untuk patah semangat menjalani kehidupan ini dalam beraktivitas. Menurut salah satu dosen STT STAR'S LUB D ...
SelanjutnyaLuwuk, tanggal 23 Mei 2020 ...
SelanjutnyaSenin, 15 Juni 2020 Sekolah Tinggi Teologi STAR’S LUB kembali melaksanakan kegiatan ujian skripsi mahasiswa tingkat akhir yang diselenggarakan di Kampus STT STAR’S LUB. Sidang skripsi pada kali ini diikuti oleh 23 peserta yang terdiri dari 13 orang prodi Pendidikan Agama Kristen dan 10 orang dari Prodi Teologi termasuk di dalamnya 1 orang anggota Dewan Perwakilan Rakyat Kab. Banggai yang mengikuti ujian skripsi. Tim penguji berjumlah 20 ora ...
Selanjutnya