Mengapa Memilih STT STAR'S LUB?

Merupakan Sekolah Tinggi Teologi yang mendidik Mahasiswa menjadi Calon Pelayan dan Pendidik yang mampu melayani di dearah yang tidak terlayani dan mampu menjangkau yang tidak terjangkau

CONTACT INFO
  • Alamat: Jl. Sungai Bunta No. 04 RT. 02, RW 03, Luwuk Banggai (94713) Kel. Keleke, Kec. Luwuk Kab. Banggai Prop. Sulawesi Tengah.
  • Phone: 08114503222, 081357547031
  • Email: sttstarslub.luwuk@gmail.com

ONLINE COURSE : PERKADOSI Bekerjasama dengan STT STAR''S LUB dan PENERBIT PUSTAKA STAR'S LUB

img

ONLINE COURSE, Rabu 20 November 2019

Dalam upaya mengikuti regulasi pendidikan yang terus berkembang STT STAR’S LUB melaksanakan sharing ilmu secara online yang dilaksanakan oleh Perkumpulan Karir Dosen Indonesia ( PERKADOSI) bekerjasama dengan STT STAR’S LUB dan PENERBIT PUSTAKA STAR’S LUB. Tema yang dibahas dalam Online Course tersebut adalah “Penelitian Kualitatif” yang disampaikan oleh bapak Elvi Juliansyah, M.Si.,M.Kes.

Kegiatan ini dimulai dengan persiapan selama kurang lebih 15 menit. Persiapan dimaksudkan agar peserta dapat beradaptasi dengan aplikasi yang digunakan (Zoom Cloud Meeting). Selanjutnya tepat pukul 19.30 WITA- 21.30 WITA kegiatannya dimulai. Pada kesempatan tersebut, peserta yang adalah mahasiswa dari STT STAR’S LUB Semester VII dan juga peserta dosen dari Perguruan Tinggi lainnya sangat antusias dengan topik yang dibicarakan serta berharap bahwa kegiatan ini terus diadakan ke depan dengan topik pembahasan yang lain lagi.

 

#Admin

 

Kampus 66